Diberitahukan kepada Nasabah dan Mitra Bisnis PT. Bank Mandiri Taspen bahwa berdasarkan surat OJK surat No. S-505/PB.12/2021 tanggal 29 Desember 2021 perihal: Rencana Penutupan Kantor Cabang (KC) dan Peraturan POJK No.12/POJK.03/2021 tentang Bank Umum, maka terhitung mulai tanggal 12 Januari 2022 Kantor Cabang (KC) Banda Aceh efektif ditutup dengan penjelasan sebagai berikut:
No | Nama dan Alamat Kantor Lama | Nama dan Alamat Kantor Baru |
1 |
Kantor Cabang (KC) Banda Aceh Jl. DR. Mr. T.H. Muhammad Hasan Desa Sukadamai Kec. Lueng Bata Kota Banda Aceh Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam (NAD) |
Kantor Fungsional Operasional (KFO) Banda Aceh Jl. DR. Mr. T.H. Muhammad Hasan Desa Sukadamai Kec. Lueng Bata Kota Banda Aceh Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam (NAD) |
Demikian pengumuman ini disampaikan.
Jakarta, 5 januari 2022
Ttd
Direksi
Bank Mandiri Taspen dan Kimia Farma Diagnostika Tandatangani Perjanjian Kerja Sama terkait Penyediaan Klinik Kesehatan bagi Nasabah di Setiap Kantor Cabangnya
Keamanan Transaksi Digital
Bank Mandiri Taspen Berikan Hadiah Mobil Listrik Kepada Nasabah SMARD, PT Moratelindo
Bank Mandiri Taspen Raih Tiga Penghargaan Dari 27th Infobank Awards & Warta Ekonomi Awards 2022